April 2021

Read more
  • April 29, 2021
  • 0

tvbritaindonesia.com Jakarta – KPK mengaku telah mengamankan sejumlah barang bukti, usai melakukan penggeledahan di empat lokasi, terkait kasus dugaan suap Wali Kota Tanjungbalai. Dua diantaranya, merupakan penggeledahan di rumah dinas dan ruang kerja Wakil Ketua DPR RI Azis Syamsuddin. Saat ini KPK masih terus melakukan pengembangan terkait kasus perkara tersebut.  

Read more
  • April 29, 2021
  • 0

tvberitaindonesia.com Jakarta – Mantan Bupati Kepulauan Talaud, Sri Wahyuni diketahui bebas pada Kamis (29/04/2021) dini hari. Namun KPK kembali menangkap Sri Wahyuni dari Lapas Tangerang dan membawanya ke kantor KPK. Sebelumnya, Sri Wahyuni menjalani hukuman 2 tahun penjara, di Lapas Wanita Klas II-A Tangerang, terkait kasus lelang revitalisasi Pasar Beo Tahun 2019. Deputi Penindakan KPK, Karyoto, menjelaskan penetapan ini dilakukan, setelah KPK melakukan pemeriksaan terhadap 100 orang saksi, dan juga telah dilakukan penyitaan dokumen dan barang elektronik yang terkait dengan perkara. “KPK meningkatkan perkara ini ke tahap penyidikan sejak September 2020, dan menetapkan tersangka SWM sebagai tersangka,” ujar Karyoto, dalam...

Read more
  • April 26, 2021
  • 0

tvberitaindonesia.com Jakarta – Belasan warga negara asal India yang tiba di Jakarta, dinyatakan positif covid-19. Tim Satgas Covid-19 dan TNI – Polri menjamin ratusan warga asal India yang tiba di Indonesia dalam pengawasan ketat. Tim gabungan Satgas Covid-19 dengan unsur Polri mengatakan telah membentuk 5 tim untuk menelusuri kasus covid-19, yang melibatkan kedatangan ratusan warga negara India, melalui Bandar Soekarno Hatta. Menurut Pangdam Jaya Mayjen Dudung Abdurahman, ada 12 orang WN asal India yang dinyatakan posisit covid-19, dan sudah menjalani isolasi mandiri di hotel. Sebelumnya, Kementerian Perhubungan mengumumkan pembatasan penerbangan dari India menuju Indonesia, pasca melonjaknya kasus covid-19 di India....

Read more
  • April 24, 2021
  • 0

tvberitaindonesia.com Jakarta – Sejumlah barang diduga kuat merupakan bagian dari KRI Nanggala 402, ditemukan dalam pencarian baru – baru ini. Hal itu disampaikan Kepala Staf TNI Angkatan Laut, Laksamana Yudo Margono, dalam jumpa pers, Sabtu (24/04/2021). Yudo menyebut, sejumlah bukti serpihan ditemukan bersamaan dengan terapungnya tumpahan minyak. “Barang – barang ini, tidak dimiliki oleh kapal umum, dalam radius 10mil tidak ada kapal lain yang melintas,  menurut saksi ahli kapal selam, barang – barang tersebut milik KRI Nanggala, ” ujar Yudo. Barang tersebut antara lain, kepingan hitam merupakan pelurus tabung torpedo, pembungkus pipa pendingin, hingga botol berisi cairan oranye, yang merupakan...

Read more
  • April 24, 2021
  • 0

tvberitaindonesia.com Jakarta – KRI Nanggala 402 resmi dinyatakan tenggelam, setelah sebelumnya dinyatakan hilang kontak diperairan Bali Utara. Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto menyampaikan luka yang sangat mendalam. “Saya atas nama Panglima TNI, dan seluruh prajurit serta keluarga besar TNI, menyampaikan rasa prihatin yang mendalam,” kata Hadi sambil menahan tangis, dalam jumpa pers di Base Ops Lanud Ngurah Rai Bali, Sabtu (25/04/2021). Baca juga : 7 Konten Joseph Paul Yang Hina Islam, diblokir Kominfo Hadi juga meminta masyarakat Indonesia turut mendoakan, agar proses pencarian bisa segera mendapatkan bukti – bukti yang kuat. “Kita semua merasa kehilangan dengan kejadian ini, saya mohon doa...

Read more
  • April 20, 2021
  • 0

tvberitaindonesia.com Jakarta – Nama Joseph Paul Zhang mendadak viral, usai mengaku nabi ke-26 di akun Youtubenya. Ia juga dinilai menistakan agama islam, lewat videonya tersebut. Atas dasar itu, Kementerian dan Informatika (Kominfo) langsung memblokir konten penistaan agama yang dibuat Paul Zhang, yang memiliki nama asli Shindy Paul Soerjomoeljono tersebut. Baca juga : Artis JS Jalani Pemeriksaan di Polres Metro Jakarta Barat Menurut Juru Bicara Kementerian Kominfo, Dedy Permadi, dikutip dari Kumparan Selasa (20/04/2021), bahwa pihaknya telah mengirimkan permintaan blokir terhadap 7 konten Youtube Paul yang berisi ujaran kebencian, termasuk 1 konten berjudul “Puasa Lalim Islam” di akun miliknya. Ia menambahkan, Youtube...

Read more
  • April 18, 2021
  • 0

tvberitaindonesia.com Jakarta – Seorang Youtuber Joseph Paul Zhang, kini tengah ditangani pihak kepolisian, terkait kasus dugaan penistaan agama. Lewat kanal Youtubenya, ia mengaku sebagai Nabi ke-26, setelah Nabi Muhammad Saw.  Polisi bekerjasama dengan interpol untuk menangkap pelaku, yang diyakini berada di luar negeri. Sebelumnya, pemilik akun Youtube Joseph Paul Zhang dilaporkan ke Komite Pemberantasan Mafia Hukum, Husin Shahab, ke Bareskrim Polri, atas dugaan penistaan agama, pada 17 April 2021. Dalam laporannnya, pelapor mencamtumkan dugaan pidana ujaran kebencian. Joseph Paul membuat konten video yang diduga menyinggung umat islam, mulai dari puasa hingga mengaku Nabi ke-26. Youtuber ini bahkan menantang sejumlah pihak...

Read more
  • April 18, 2021
  • 0

tvberitaindonesia.com Jakarta – Artis pesinetron sekaligus model Js kembali menjalani rangkaian proses penyidikan di Polres Metro Jakarta Barat. Kali ini, penyidik Sat-Narkoba Polres Metro Jakarta Barat, melakukan pemeriksaan kesehatan artis JS, di Urkes Polres Metro Jakarta Barat, pada Jumat (16/04//2021). Hal itu diungkapkan Kasat Narkoba AKBP Ronaldo Maradona Siregar, bahwa pihaknya melakukan pemeriksaan terhadap kesehatan publik figure JS. “Pemeriksaan tersebut untuk mengetahui kondisi yang bersangkutan, ” ujar AKBP Ronaldo, saat di konfirmasi, Jumat, 16/4/2021. Dibawah pimpinan Kanit 1 Satres Narkoba Polres Metro Jakarta Barat, mengamankan JS, bersama dengan satu orang rekannya di wilayah Jagakarsa Jakarta Selatan. “Jadi pada saat dilakukan...

Read more
  • April 17, 2021
  • 0

tvberitaindonesia.com Jakarta – Presiden Joko Widodo ingin Ibu Kota Negara baru yang akan dibangun di Kalimantan Timur, dapat menerapkan konsep Smart City atau Kota Pintar. Menurut Presiden banyak yang mengartikan Kota Pintar karena didorong oleh perkembangan digital. Baca juga : Muncul Pulau Baru di NTT, Setelah Siklon Seroja Presiden menilai, hal yang paling mendasar dari Kota Pintar adalah design yang pintar. Design Smart City yang memberikan kenyamanan sempurna untuk warganya. Design Smart City dapat dibantu oleh perangkat digital untuk meningkatkan kenyamanan warganya. “Indonesia harus memili kekhasan sendiri dalam membuat perencanaan wilayah maupun perencanaan kota,” ujar Presiden melalui kanal Youtube Sekretariat Presiden,...

Read more
  • April 15, 2021
  • 0

tvberitaindonesia.com Jakarta – Gedung Sovereign Plaza lantai 8, di Jalan TB Simatupang No.36 Cilandak Barat, Cilandak, Jakarta Selatan, terkena peluru nyasar. Seorang office boy mengetahui adanya peluru nyasar, saat sedang  melakukan pembersihan ruangan tersebut, pada Kamis (15/04/2021). Kapolsek Cilandak Kompol Iskandarsyah, membenarkan adanya peristiwa peluru nyasar yang membuat ruang Gedung Sovereign berlubang. Pihaknya juga telah memanggil saksi yang mengetahui pasca kejadian. Menurut pengakuan saksi, selain kaca yang berlubang, dilokasi juga ditemukan lempengan timah. Baca juga : Muncul Pulau Baru di NTT, Setelah Siklon Seroja Saat ini, Tim Pusat Laboratorium Forensik Bareskrim Mabes Polri, telah melakukan olah tempat kejadian perkara (TKP) terkait...